KaDes Karangpatri Dampingi Camat Pebayuran Serta Kepala Puskesmas Pebayuran Kunjungi Rumah Karta Penderita Tumor Ganas
Bekasi||Jabar||DetikNews86.Com
Kades Karang Patri Dampingi Camat Pebayuran serta kepala Puskesmas Pebayuran kunjungi warga Penderita Tumor Ganas di Kampung Pisangan RT 002/002 Desa Karangpatri Kecamatan Pebayuran, Kabupaten Bekasi, Jawa barat, Jum’at.(04/02 /2022).
Camat Pebayuran H,Hanief, S, SOS,MM, mengatakan, sebelumnya kami mohon maaf kepada keluarga penderita tumor ganas pak Karta atas Kedatangannya kali ini bersama Kepala Puskesmas, yang didampingi kepala Desa Karangpatri dan jajarannya, memberikan bantuan untuk kebutuhan sehari-harinya, dan untuk kelanjutan berobat ke Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo ( RSCM) Jakarta Dengan tujuan supaya dapat mengurangi bebannya sementara ini” Terkait kebutuhan operasional untuk membawa pak Karta kerumah sakit, Cipto Mangunkusumo (RSCM) Jakarta, kami berkoordinasi dengan Puskesmas serta Kepala Desa dan Baznas Kabupaten Bekasi untuk kerjasamanya terkait Operasional jelasnya.” Camat Hanief, pada wartawan.DetikNews86.
Sementara itu, Kepala Puskesmas Heni Fatmasari,SKM,Menambahkan kedatangan kami untuk memastikan bahwa pak Karta bisa mendapatkan pengobatan yang layak, baik, kami akan koordinasi dengan pak Camat, pak Kades, mengenai operasional, alhamdulilah bahwa Baznas kabupaten Bekasi Melalui Puskesmas Pebayuran memberikan bantuan untuk biaya Operasional untuk berobat jalan ke RSCM Cipto Mangunkusumo Jakarta saat berkunjung ke rumah pak Karta Wijaya di Penderita Tumor Ganas di kaki Ucapnya.” Pada wartawan.
Kepala Desa Karangpatri Karsidi, SE, Mengucapkan banyak terimakasih kepada Camat Pebayuran, Kepala Puskesmas Pebayuran, Baznas Kabupaten Bekasi,TKSK Dan IPSM, Pebayuran yang sudah peduli berkunjung dan memberikan bantuan untuk meringankan beban warga kami yaitu pak Karta beserta keluarganya, yang saat ini mempunyai penyakit Tumor Ganas,”Ucapnya.
Kades pun berpesan kepada masyarakat Desa Karangpatri untuk selalu menjaga kesehatan bahwa Covid 19 ini belum berakhir hayo ikuti anjuran pemerintah pusat, pemerintah kabupaten Bekasi, dan pemerintah kecamatan pebayuran tetap memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, hindari berkerumun sama tetangga semetara, Alhamdulillah sementara ini masyarakat Desa karangpatri tidak ada yang terpapar Covid-19 untuk itu mari kita kerjasamanya antara pemerintah Desa Karangpatri dengan masyarakatnya.” Pungkasnya Kades Karsidi, SE, pada wartawan saat di wawancara.
Karta Wijaya( 53 ) tahun penderita Tumor Ganas “Mengucapkan banyak terimakasih kepada pak Camat, Bu Kapus, kepala Desa, Baznas kab Bekasi serta Pak RT, Pak RW, dan PSM, yang peduli mengunjungi rumah kami, yang saat ini mempunyai penyakit Tumor ganas, semoga apa yang bapak ibu berikan Allah membalas nya amin amin ya Robal Al-Amin uraian.” pak Karta Wijaya.” Saat di wawancarai.
(JP/SH)