DetikNews86.com – Kamis tanggal 28 April 2022 pukul 15.00 s.d. 15.30 WIB .bertempat di Pospam Batangan telah dilaksanakan kunjungan / pengecekan Anggota oleh Kaurtiblin Subbidprovos Bidropam Polda Jateng di Pospam Batangan.
Adapun Tim dari Provos Polda Jateng yang melakukan pengecekan antara lain KP Herman,S.Candra,S.H ,Ipda Heru Susanto ,Aipda Maskur Nur F,S.H ,Bripka Widodo Novianto.
Kunjungan Anggota Poda Jateng di sambut oleh Kapospam Iptu Musonep,S,H , Papospam Regu I Batangan Ipda Sugino serta Anggota Pospam .
Dengan di laksanakan pengecekan dari Polda Jateng,Kasubsatgas Propam menyampaikan ,” Anggota Pospam harus melengkapi surat kelengkapan diri untuk meminimalisir pelanggaran yang di lakukan Anggota Polri ,sikap tampang ,harus stand by tidak ada yang meninggalkan Pospam tanpa alasan jelas.”ungkapnya
Selain itu,’Anggota Pospam harus memakai Senpi Inventaris dan rompi anti peluru yang selalu melekat kepada Anggota yang berpakaian Uniform ,selalu jaga kesehatan serta tingkatkan kewaspadaan Anggota Pospam dalam pelaksanakan tugas.”papar dan tandas Kasubsatgas
Sumber HMS Polres pati
***(Yanti)