Polres Pati Memberikan Bansos / Beras Kepada Masyarakat Yang Terdampak Covid-19 .

Share artikel ini

Pati Jateng.||detikNews86.Com, – Di hari Minggu 6 Maret 2022 pukul 08.00 s.d.10.00 Wib.bertempat di kaborongan Pati lor diadakan kegiatan Bansos kepada masyarakat yang terdapat Covid-19.

Kegiatan pemberian Bansos di laksanakan oleh Padal Ipda  Wahyu Hardiana,S.tr.k beserta Pers OKLC 2022 6 pers.bantuan yang berupa beras dan lainnya di serahkan kepada Bapak jamari,bapak Mustajab,Ibu munijah dan ibu Awiek.dan mereka sebagai tukang becak,tukang sapu jalanan,tukang parkir ada juga sebagai pengemudi angkutan serta masyarakat yang kurang mampu.

Mengenai Surat telegram rahasia dari Kapolda Jateng nomor:STR/144/OPS.1.3./2022 tanggal 18 Februari 2022 tentang pelaksanaan OPS keselamatan lalu lintas Candi jajaran Polda Jateng dan Sprin Kapolres Pati Nomor:Sprin/374/Ini/OPS.1.3/2022 23 Februari tentang pelaksanaan Operasi keselamatan lalu lintas Candi Polres Pati.

Ipda Wahyu Hardiana menyampaikan dalam kegiatan Bansos”telah memberikan bantuan kepada masyarakat terdampak Covid -19,dengan total 130 kantong.paparnya

Dan ucapan terima kasih serta doa dari para penerima Bansos kepada Polres Pati ,dengan mendoakan kepada keluarga besar Polres Pati semoga selalu di berikan kesehatan,keselamatan ,kelancaran dalam melaksanakan tugas.imbuhnya

Selama adakan kegiatan Bansos acara Alkhamdulillah  berjalan dengan lancar terkendali dan mematuhi protokol kesehatan.pungkas Ipda Wahyu Hardiana {Yanti}