Batu Bara – detiknews86.com – Sejumlah massa mengatas namakan Tunas Muda Gerakan Masyarakat Kabupaten Batu Bara (TM GEMKARA) aksi unjuk rasa di depan Kantor Bupati dan DPRD Batu Bara. Jum’at (29/09/2023) sekira pukul 09:10 Wib pagi.
Menurut massa aksi unjuk rasa di lokasi mengatakan daftar utang kab batu bara menumpuk, saat dipimpin Oligarki Zahir pinjaman PEN Rp 78 Milyar dan PT. SMI Rp 139 Milyar. Mafia tanah batu bara mati terbakar.
Diminta kepada Bupati batu bara untuk merekomendasikan pencopotan sekda batu bara, dinilai pengangkatannya tidak sesuai dengan PP No.11 tahun 2017. Massa juga membentangkan spanduk karton yang bertuliskan cabut peraturan RTRW 2020 -2040 bermasalah.
Syafi’i harus mundur dari ketua dprd batu bara Mana Eks HGU 300 Hektar Kuala Gunung Batu Bara. Tunas Muda Gemkara seruan aksi …!! Dengan jawaban nyeleneh ketua dprd batu bara.
Menurut koordinaror aksi, ” Kami akan lawan kebengisan pemimpin batu bara. Kami akan lawan kekejaman pemimpin batu bara.
Kami akan perjuangkan kebenaran dari kezoliman pemimpim batu bara.
Aksi unjuk rasa damai peduli kab batu bara. 12 poin Pengurus besar tunas muda gemkara kritik rezim zahir dan mosi tidak percaya diantaranya kantor dprd batu bara, kantor sekda batu bara dan kantor bupati batu bara.
1. Cabut RTRW 2020 -2040 yang bermasalah di kab batu bara.
2. Hentikan rencana reklamasi tanah timbul kab batu bara tahun 2038 yang tidak pro pada rakyat pesisir/ nelayan.
3. Copot dan audit Norma deli siregar sebagai sekdakab batu bara yang tidak berkompoten dan bermasalah.
4. Tangkap mafia tanah tapak perkantoran kab batu bara di lahan HGU kwala Gunung 300 Hektar tahun 2017.
5. Lakukan audit mendalam terhadap perpindahan dan nilai ganti rugi HGU PT. Scofindo Lima Puluh sebesar Rp 69 Milyar.
6. Copot ketua dprd M. Syafi’i yang tidak berhasil menjadi ketua wakil rakyat dan hanya mampu menjadi wakil oligarki batu bara.
7. Tindaklanjuti 12 tuntutan-tuntutan Tunas Muda Gemkara terhadap keresahan masyarakat batu bara. 8. Hancurkan patung-patung yang dibuat rezim zahir sebagai bentuk berhala di batu bara.
1 diantara 35 anggota Dewan dari F-Demokrat Azwar Simanjuntak keluar dari ruangannya untuk menghadapi ratusan massa yang sedang orasi berapi-api didepan kantor dprd.
Massa tidak segam-segan menyegel kantor bupati dan kantor ketua dprd batu bara.
Samping itu, massa juga meminta kepada ketua dprd batu bara harus bertanggungjawab atas surat jawaban/balasan No. 220/2108 atas tuntutan Tunas Muda Gemkara yang kami nilai pembohongan kepada masyarakat batu bara.
Meminta dprd batu bara untuk segera memanggil pihak pihak terkait pembuatan RDP atas 12 tuntutan Tunas Muda Gemkara pada tanggal 04 September 2023 kemarin.
Meminta bupati batu bara harus bertanggungjawab atas lahan pemkab batu bara yang ada di PT. Kuala Gunung seluas 300 Hektar. (Staf07)