PEMBAGIAN BLT DESA GALANG TINGGI BERLANGSUNG SECARA TUNAI
DETIKNEWS86.COM – Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) dana desa Galang tinggi kecamatan Mekakau ilir, kabupaten OKU Selatan
Untuk tahap ke 10 berlangsung hari ini bertempat di balai desa, Senin 6 Desember 2021
Pada pembagaian dana blt tersebut selain kepala desa Herson Efendi juga di hadiri oleh jajaran pemrintah desa setempat, yaitu ketua Lembaga Pemerdayaan Masyarakat Desa dan ketua Badan Pemusyawaraan Desa.
Herson Epindi selaku kepala desa berpesan kepada warga yang menerima Bantuan agar di gunakan untuk kebutuhan yang bermanpaat mengingat aktifitas sekarang ini penuh keterbatasan di karnakan dampak Covid-19.
Sahlul Efendi selaku ketua LPMD juga mengatakan pada warga agar menpaatkan uang bantuan pemerintah tersebut tepat sasaran yang di lebih di butuhkan,
Dan iya juga menghimbau pada warga setempat yang ada pada kesempatan untuk mengikuti program pemerintah seperti vaksin agar mencegah dan memutus mata rantai covid-19 juga menginguti kegiatan desa seperti gontong royong kebersihan di desa dan lain-lain.
Sala satu masyarakat penerima BLT mengungkap kan pada awak media bahwa mereka sangat berterima kasih pada pemerintah desa karna mereka sangat terbantu dengan adanya bantuan dana tunai.
Selain itu Herson Efendi bersama jajaran nya mendatangi langsung di rumah ke rumah bagi penerima yang tidak bisa datang di karna kan ke adaan kesehatan nya kurang memadai, seperti penerima yang sudah lanjut usia mereka langsung menemui dan menyerahkan bantuan tersebut.
(Tasnan)